Text
Cinta Dibalik Cakrawala
Hidup adalah sebuah pilihan. Alih-alih belajar di universitas luar negeri, kali ini beasiswaku adalah beasiswa kehidupan, dalam bentuk bekerja sebagai volunteer di suatu tempat yang tidak diketahui.
Tidak tersedia versi lain