Text
Ubur - Ubur Lembur
Ubur-Ubur lembur adalah buku komedi raditya dika bercerita tentang pengalamannya belajar hidup dari yang dicintai, sambil menemukan hal remeh untuk ditertawakan disepanjang perjalanan. Seluruh bab di dalamnya diangkat dari kisah nyata.
Tidak tersedia versi lain