Text
The Great Hunt: Sang Peniup Sangkakala
Awal cerita fantasi The Great Hunt sendiri adalah perjalanan pemuda bernama Rand al’Thor, Mat Cauthon, dan Perrin Aybara yang bergabung dalam prajurit Shienaran, salah satu negara Tanah Perbatasan, yang harus mendapatkan kembali Sangkakala Valere. Di saat yang sama, Egwene al’Vere, Nynaeve al’Meare, dan Elayne Trakand harus ke Menara Putih, Istana Takhta Amyrlin, di Tar Valon untuk mempelajari jalan menjadi Aes Sedai.
Tidak tersedia versi lain