Text
Hijrah itu Cinta
Novel ini menceritakan perjalanan hijrah seorang gadis bernama Senja Aurelia dari gaya hidup lamanya yang kurang baik. Ia kemudian bertemu dengan lelaki bernama Satria yang membuatnya jatuh cinta, meski sahabat Satria bernama Angga telah memperingatkannya akan sifat asli Satria. Novel ini juga menggambarkan proses Senja dan Satria dalam menemukan titik balik untuk berubah menjadi lebih baik
Tidak tersedia versi lain